Wednesday, May 13, 2020

Resep Martabak Internet (Indomie,Telor,Cornet) Mudah dan Enak

0 comments
MARTABAK INTERNET (indomie - telor - kornet)
by Mimi Fly



Bahan :
  • 2 bks indomie goreng, rebus dan campur dgn bumbunya
  • 3 butir telur
  • 2 btg daun bawang iris halus
  • 1 kaleng kornet
  • Garam dan merica bubuk secukupnya
  • Kulit lumpia secukupnya

Cara membuat :
  1. Kocok telur lepas, tambahkan indomie goreng matang, daun bawang, kornet, garam dan merica bubuk, aduk rata.
  2. Ambil selembar kulit lumpia, isi dengan 1 sdm adonan mie dan bungkus rapat, lalu goreng sampai kuning kecoklatan dgn api sedang, angkat dan tiriskan. Sajikan dengan saos sambal homemade
.
.
#martabakmie #martabakmietelur #martabakkornet #cemilansimple #resepalafly #resep_rumahan #berbagiilmu #berbagiresep #homemadefood #homemadebyfly

No comments:

Post a Comment